Harga Mixer Roti 2020 Lebih Terjangkau Dan Banyak Pilihannya

Harga Mixer Roti

Harga mixer roti merupakan salah satu faktor terpenting bagi para pebisnis yang berkarya di dunia bakery. Mixer roti ini sebagai media yang membantu adonan roti menjadi lebih kalis dan merata. Menguleni adonan sebenarnya bisa saja dilakukan dengan cara manual. Namun, bagi dunia bakery tentu cara manual sangat memberatkan.

banner Mixer Roti New

Cara menguleni adonan roti dengan manual biasanya digunakan oleh para ibu rumah tangga atau pemula bisnis rumahan. Mereka menggunakan tangan secara langsung untuk menghasilkan adonan roti yang lebih maksimal sesuai selera mereka. Jumlah roti yang dihasilkan pun tidak terlalu banyak. Hal itu tentu saja tidak terlalu memberatkan bagi mereka. Continue reading Harga Mixer Roti 2020 Lebih Terjangkau Dan Banyak Pilihannya

Jajanan Sehat Pilih Resep Pie Susu Buah-buahan

Pie Susu 

Bagi Anda warga Bali pasti tidak asing dengan Pie Susu. Pie adalah jajanan khas dari Bali. Bagi kalian yang berkunjung ke Bali pasti tidak akan lupa membeli kue pie sebagai oleh-oleh. Kue ini identik memiliki rasa manis dan gurih dengan bentuk yang unik. Bentuknya menyerupai mangkuk dengan pinggiran gerigi.

pie susu

Namun, saat ini tidak hanya ada di Bali. Saking menariknya rasa kue pie, banyak orang yang mencari resep pie susu ini. Meskipun memiliki asal dari Bali, pie susu sendiri merupakan gabungan dari Hongkong dan Portugis. Kulit luar pie susu bali dibuat menyerupai shortcrust pastry sama halnya dengan asal Portugis. Sedangkan isian yang berupa egg custard seperti Hongkong. Continue reading Jajanan Sehat Pilih Resep Pie Susu Buah-buahan

Kebab Turki dan Cara Membuat Tortilla Ala Rumahan

Kebab Turki

Kebab Turki biasanya menggunakan olahan daging giling cincang yang dibungkus menggunakan tortilla. Tortilla sendiri adalah lapisan dari olahan tepung terigu untuk melindungi daging dan tambahan sayur-sayuran lainnya. Kebab pertama kali di berbagai negara Timur Tengah. Salah satu kebab yang terkenal berasal dari Turki.

kebab turki

Resep kebab turki ini diadaptasi dari berbagai rasa kebab di beberapa negara Timur Tengah. Salah satu rasa kebab yang patut diperhitungkan adalah asal dari Turki ini. Kebab saat ini tidak populer di negara asalnya saja. Indonesia salah satu negara yang ikut berpartisipasi dalam menjual kebab. Continue reading Kebab Turki dan Cara Membuat Tortilla Ala Rumahan

Kue Bawang Renyah Hadir dengan Wajah Baru, Lebih Enak

Kue Bawang 

Kue bawang renyah sangat dinanti para penggemarnya. Pasalnya, rasa kue yang gurih ini dapat membuat Anda ketagihan. Resep kue bawang renyah ini dinanti para ibu saat menjelang lebaran. Kue bawang ini menjadi salah satu penganan yang hadir mengisi suasana lebaran. Kue ini juga hadir dengan berbagai rasa.

kue bawang

Memiliki nama kue bawang karena mayoritas bumbu yang digunakan adalah bawang yang dihaluskan. Sekilas tidak ada yang spesifik dari makanan kue lebaran ini. Namun, bagi Anda yang menyukai rasa unik dari bawang pasti tidak akan bosan mengonsumsi penganan ini. Berdasarkan berbagai resep kue bawang , makanan ini memiliki berbagai jenis bentuk. Continue reading Kue Bawang Renyah Hadir dengan Wajah Baru, Lebih Enak

Ikan Tenggiri Bisa Di Olah Menjadi Menu Pempek Lenjer Lho

Ikan Tenggiri

Ikan tenggiri adalah salah satu ikan laut yang paling sering di konsumsi dan menjadi favorit para koki untuk di olah. Ikan tenggiri sendiri memiliki banyak macam manfaat yang bisa Anda nikmati. Seperti yang lainnya, ikan tenggiri juga memiliki omega 3. Ikan tenggiri memiliki daging gurih dan lezat yang berbeda dari jenis ikan lainnya. Kelezatan dari daging itulah menjadikan ikan tenggiri dijual mahal oleh para nelayan dan pedagang di pasar.

ikan tenggiri

Ikan tenggiri memiliki ciri tanpa sisik dan berwarna abu-abu mengkilat. Ikan tenggiri banyak dimanfaatkan orang karena durinya yang mudah dilepas. Ukuran duri ikan tenggiri besar, sehingga memudahkan Anda untuk melepasnya secara perlahan. Continue reading Ikan Tenggiri Bisa Di Olah Menjadi Menu Pempek Lenjer Lho

Mie Aceh, Cara Membuatnya Ternyata Gampang Dan Rasanya Enak

Mie Aceh

Mie Aceh, medengar nama makanan yang satu ini pastinya anda sudah bisa menebak dari manakah asal kudapan tepung terigu ini berasal. Ya mie aceh merupakan makanan yang paling tenar di sekian banyak jenis masakan mie yang beredar di Indonesia.

Makanan khas aceh

Mie aceh di buat dari paduan mi kuning dengan tekstur kenyal, dengan kuah rempah yang sangat kuat. Tak hanya sampai di situ, mie aceh juga sangat terkenal akan isian kuah mie yang cukup kaya. Ada irisan daging sapi, seafood,ayam,sayuran,dll.

Sedang mencari Mesin Cetak Mie Aceh?? KLIK DISINI

Continue reading Mie Aceh, Cara Membuatnya Ternyata Gampang Dan Rasanya Enak

Bika Ambon, Ini Dia Asal Usul Hingga Cara Pembuatannya

Bika Ambon

Bika ambon, ya mendengar Namanya pasti anda langsung teringat akan satu daerah / ibukota yang sangat ikonik di bagian sebalah timur Indonesia. Padahal jika di lihat dari asal usulnya, kue bika ambon ini sendiri di kenal luas sebagai salah satu oleh-oleh khas asal Kota medan sumatera utara lho.

Makanan Khas Medan Bika Ambon

 

Ya penggunaan kata ambon ini sendiri merujuk dari dimana tempat kue ini pertama kali di jual, tepatnya di jalan Ambon-Sei Kera Medan. Ada juga cerita lain yang mengisahkan bagaimana kue ini di namakan bika ambon. Menurut masyarakat sekitar bika ambon sendiri di ambil dari nama perpaduan beberapa suku kata yakni “Bika, dan Amplas Kebon alias Ambon”. Continue reading Bika Ambon, Ini Dia Asal Usul Hingga Cara Pembuatannya

Bumbu Sate Kambing Yang Mudah Bikinnya, Murah Bahannya

Bumbu Sate Kambing

Bumbu Sate Kambing bisa dibilang terdiri dari beberapa jenis campuran, biasanya pada kedai sate pinggiran selalu di tawarkan dalam 2 rasa yakni Bumbu Kecap atau Bumbu Kacang. Nah kedua bumnbu sate ini memang cukup familiar di telinga masyarakat pada umumnya. Terlebih lagi bagi mereka para pecinta kuliner menu sate, sudah barang tentu kedua opsi bumbu tersebut bisa menjadi favorit masing-masing individu.

bumbu sate kambing

Ngebahas sate daging kambing, tentunuya gak lengkap jika kita tak membahas satu persatu makanan berbahan dasar daging berwarna merah yang satu ini. Seperti yang kita ketahui, kambing merupakan salah satu jenis hewan ternak yang paling banyak di konsumsi selain sapi. Rasanya bisa dibilang cukup ikonik, gak hanya rasa karena aromanya juga menyiratkan ciri khas tersendiri lho. Continue reading Bumbu Sate Kambing Yang Mudah Bikinnya, Murah Bahannya